Mendengarkan Orang Tua dengan Hati

18.54 0 Comments A+ a-

Pada saat masih anak-anak dia sangat bergantung pada orang tuanya. Setelah berpuluh-puluh tahun berlalu, orang tua yang kita kagumi itu sekarang sudah menjadi orang tua atau orang yang lanjut usia.

Segala kecakapan orang tua yang dulu sangat dikagumi anak-anaknya pun menghilang seiring bertambahnya usia, sehingga menyebabkan orang tua sering frustasi. Inilah saatnya kita untuk berganti merawat orang tua yang sejak dulu telah merrawat kita. Bisa dimulai dengan cara sederhana yakni dengan mendengarkannya.

Menurut Carolyn S. Wilken, seorang profesor pada Departement of Family, Youth, and Community Sciences, Institute of Food and Agricultural Sciences, University of Florida, sebagaimana dilansir fosterfollnews.com, ada kiat untuk berbicara dengan orang tua, sebagai berikut:

1. Stop
Saat melakukan pembicaraan dengan orang tua, apalagi jika topik yang dibicarakan penting, usahakan untuk fokus dan tidak sembari mengerjakan pekerjaan lain. Pendengaran orang tua yang sudah menurun bisa membuat orang tua salah tangkap, karena pada saat kamu sibuk dengan kegiatan lain, suara yang keluar dari mulut kamu seperti melayang kemana-mana.

2. Lihat
Menatap orang tua saat kamu berbicara dengannya menunjukkan bahwa kamu menaruh perhatian pada hal yang menjadi pembicaraan dan kamu peduli dengan apa yang beliau katakan. Selain itu, orang tua pun akan melihat mulut lawan bicaranya untuk "mendengarkan", karena itu usahakanlah untuk tidak makan atau minum saat berbicara dengan orang tua.

3. Dengar
Mendengarkan yang dimaksud Wilken disini lebih dari sekedar mendengarkan melalui telinga. "Dengarkan tak hanya kata-kata, coba mendengarkan pesan-pesan yang tidak terucapkan (tersirat). Apa yang coba dikatakan orang tua dengan bahasa tubuhnya dan nada bicaranya. Apakah marah, sedih, takut, atau gembira" kata Wilken. Jadi, inti yang dimaksud adalah mendengarkan dengan telinga, mata, pikiran, dan hati.

Semoga Bermanfaat :)

Bagaimana Cara Meningkatkan Kepercayaan Diri?

18.35 0 Comments A+ a-

Percaya diri merupakan modal semangat untuk melakukan semua aktivitas sehari-hari, sayangnya tidak sedikit orang yang pernah mengalami krisis percaya diri, bahkan terkadang krisis percaya diri itu muncul disaat-saat yang urgent, mungkin lebih tepatnya nervous. Berikut beberapa tips saya untuk mencegah krisis rasa percaya diri i-tuners:

1.  Jadi diri sendiri
Be your self! That's the first thing you should do. Setiap manusia itu berbeda, dan perbedaan itulah yang unik. Anggaplah bahwa menjadi pribadi yang berbeda itu indah tanpa harus terus mengikuti semua trend yang ada. Kalaupun menurut kamu itu perlu dilakukan, usahakan untuk menambahkan sedikit kreasi. Jika ada orang yang berfikir  kita aneh karena tidak sama dengan orang kebanyakan, sebenarnya dia adalah orang yang iri pada kita. Dia iri pada kita karena kita masih bisa tetap percaya diri dengan style kita sendiri tanpa mengikuti style orang kebanyakan. Kamu spesial J

2. Jauhi rasa iri yang berlebihan
Pada dasarnya setiap manusia pasti pernah iri terhadap orang lain yang mungkin lebih baik dari dirinya, hal itu wajar saja terjadi tapi mungkin jangan terlalu berlebihan. Boleh saja iri, tapi jadikanlah iri itu menjadi sebuah motivasi untuk kita “dia aja bisa, kenapa kita nggak?” bukan untuk dijadikan celah menjatuhkan karena kita kalah saing. Talk Less Do More, jangan banyak bicara tapi tunjukkan saja kalau kita mampu menjadi yang lebih baik.

3. Tingkatkan kreativitas
Kreativitas akan membawa kita pada kebebasan, walaupun kata bebas memang sedikit riskan untuk dibicarakan. Kata bebas disini adalah kebebasan untuk berekspresi namun masih berada didalam koridor moral. Kamu pasti mempunyai pemikiran sendiri, jangan pernah takut untuk mengutarakannya. Siapa tahu pemikiran kamu itu berbeda dengan pemikiran teman-temanmu yang pada akhirnya mereka akan menganggap itu sebagai suatu cara alternatif praktis yang memang patut dicoba, ketika hal itu terjadi maka kamu akan merrasakan percaya diri dalam dirimu akan bertambah. Saya sering mengalaminya J

4.  Perbanyak ibadah
Sangat penting untuk mendekatkan diri dengan Tuhan setiap saat, tidak hanya disaat kamu rapuh atau krisis percaya diri. Jika kamu pernah bertanya-tanya didalam hati “benarkah aku melakukan hal ini?” itu artinya kamu sedang berdiskusi dengan hati nuranimu dimana Tuhan berada disana. Ketika kamu dapat jawabannya, maka niscaya itulah yang terbaik untuk kamu lakukan. Tapi ingat, Dalam masalah hati nurani, pikiran pertamalah yang terbaik, namun dalam masalah kebijakan pemikiran yang terakhirlah yang terbaik.” ~ Robert Hall

5.  Perluas wawasan
Jika kita memiliki wawasan luas, maka kita tidak akan merasa minder atau krisis percaya diri. Jadilah seseorang yang cerdas, namun rendah hati. Jangan terlalu menunjukkan bahwa kita bisa, kendalikan keadaan dan tahu waktu yang tepat untuk menunjukan siapa diri kita. Perhitungkan kapan kita harus serius dan kapan kita bisa humoris, itu semua perlu untuk membangun stigma orang lain terhadap diri kita yang nantinya akan meningkatkan rasa percaya diri.

Semoga bermanfaat :)

Cara Mudah Memasang Iklan di Blog Kamu. GRATIS!!

12.35 0 Comments A+ a-

Mau mendapatkan uang dari iklan di blog i-tuners? Tapi bingung cara untuk menampilkannya? I'll show you one simple way, right now. Check it out :)

1. First, you must have an account on AdsenseCamp.com
Semua berawal dari situs ini, situs ini akan memberikan kita kemudahan untuk menampilkan iklan di blog kita, mulai dari iklan pendidikan, kecantikan, sampai properties ada semua disini, dan gratis daftar jadi membernya lho... Selain itu, kita akan dibayar dengan setiap klik-an pengunjung pada iklan kita. Clik here for begin your regristation :) Pilih Create Publisher Account


2. Isi semua daftar yang nantinya akan tertera disana. Ingat isi dengan baik, karena tidak bisa diedit lagi jika kamu sudah submit. Kalau sudah yakin, checklist "saya setuju ...." and than Klik NEXT


3. Setelah itu kamu akan mendapatkan balasan bahwa AdsenseCamp.com telah mengirim verifikasi ke email kamu, check your email now :) Klik link yang ditunjukkan official

4. Setelah kamu klik link nya, kamu akan kembali ke situs AdsenseCamp.com. Silakan kamu isi data username and password kamu.


5. Kemudian Klik Publisher lalu pilih Manage Chanel. Klik Tambah chanel.


6. And than, kamu pilih lagi Pasang Script Iklan di menu bar atas, pilih deh ukuran iklan yang i-tuners mau. Klik Pilih Tempelate Iklan ini >>



7. Copy kode html nya, buka blog kamu, tambahkan HTML/Javascript, dan paste. Finally, you'll see the ads already installed on your blog. Sangat mudah bukan? :)

Kalau bermanfaat, ditinggal komentarnya boleh :)

Revolusi Hijau

10.17 0 Comments A+ a-


Revolusi Hijau yaitu usaha pengembangan sektor pertanian untuk meningkatkan produksi pangan, mengubah pertanian sederhana menjadi pertanian modern dengan menggunakan teknologi lebih maju dan modern. Di Indonesia revolusi hijau dimulai sejak tahun 1950-an.

Ada empat pilar penting revolusi hijau :
1.      Penyediaan air dalam sistem irigasi
2.      Pemakaian pupuk secara optimal
3.      Penggunaan pestisida sesuai dengan tingkat organisme penggunaan
4.      Penggunaan varietas unggul sebagai bahan tanaman berkualitas.

Panca usaha tani, antara lain :
1.      Teknik pengolahann lahan
2.      Penampungan Irigasi
3.      Pemupukkan
4.      Pemberantasan Hama
5.      Penggunaan Bibit Unggul

Dampak Revolusi Hijau:
Positif
1.      Perbaikan lahan pertanian menjadi lebih baik
2.      Hasil produksi pangan meningkat dengan mutu yang baik pula.
3.      Meningkatkan sumber daya manusia dalam hal kemampuan dalam bertani.
Negatif
1.      Penurunan keanekaragaman hayati
2.      Pestisida yang digunakan menimbulkan pencemaran dan resisten terhadap hama
3.      Ketergantungan pupuk
4.      Penurunan kadar zat lain dalam tanah pertanian (Protein, Karbohidrat)

Keunikkan Google

10.09 0 Comments A+ a-


1. Google Doodle yang Pertama
Di homepage Google terpampang gambar Google yang sangat besar sehingga orang yang mengunjunginya menjadi tidak asing dengannya. Tapi sebenarnya, Google Doodle dibuat dengan pesan "Out of Office". Ya, Brin dan Page setiap pergi ke Burning Man Festival pada akhir pekan, logo itu dipasang di home page untuk menandakan bahwa tidak ada teknisi (lagi libur).

2. Angka Google IPO
Google memiliki nilai $2.718.281.828. Apa yang unik. Angka itu adalah angka 10 digit pertama dari matematika konstan, yaitu "e".

3. Tempat Penyimpanan Google Pertama dari Lego
Tempat penyimpanan data yang dimiliki Google pertama kali terbuat dari LEGO, yang memiliki kapasitas penyimpanan sebesar 40 GB (lebih kecil dari iPod Modern).

4. Tweet Pertama Google
Tweet pertama Google dikirim pada bulan Februari 2009, yang berisi “I’m 01100110 01100101 01100101 01101100 01101001 01101110 01100111 00100000 01101100 01110101 01100011 01101011 01111001 00001010.” Bagi kamu yang tidak mengerti bilangan biner, arti dari bilangan ini adalah "I'm Feeling Lucky".

5. Google Menyewa Kambing
Google sengaja menyewa kambing-kambing dari California Grazing untuk mengurangi rumput-rumput yang ada di kantor Google. Google sengaja menyewa kambing-kambing ini karena menurut mereka kambing lebih ramah lingkungan dibanding dengan mesin pemotong  rumput. Ini bukon humor.

6. Google Berpengaruh Pada Bahasa
Tahun 2006, Meriam Webster dan Oxford English Dictionary memasukan "Google" ke dalam kosakata yang ada dalam kamus mereka.

7. Google Perusahaan Pecinta Anjing
Google adalah perusahaan yang sangat dekat dengan anjing, karena setiap karyawannya diperbolehkan membawa anjing ke kantor Google. Tapi maaf aku belum dapat fotonya.

8. "Swedish Fish" Snack Resmi Pertama di Google
February, 1999, permen karet "Swedish Fish" menjadi snack yang diorder pertama untuk dinikmati di kantor Google.Google adalah industri yang memberikan karyawannya minuman dan snack secara gratis. Bukan hanya itu saja, Google memberikan makan sebanyak 3 kali sehari kepada karyawannya, dan selama musim panas karyawan Google dapat menikmati BBQ yang ada di kantor Google. Tetapi jika anda bekerja sebagai karyawannya, anda tidak perlu kuatir jika anda takut gemuk. karena Google memiliki Google Gym.

9. Logo Google Tidak Berada di Tengah Sampai 2001
Logo yang dimiliki Google tidak berada ditengah sampai pada 31 Maret 2001. Sebelumnya logo Google tersebut ada di posisi rata kiri, tidak beda jauh seperti logo yang dimiliki Yahoo.

10. Google Punya Dinosaurus di Kantornya
Kayaknya ini yang paling aneh. Untuk menghilangkan kejenuhan yang ada di kantor, Google sepertinya tidak berhenti membuat sesuatu yang unik di kantornya. Jika anda masuk ke dalam kantor Google, maka anda akan menemukan sebuah tulang dinosaurus berjenis T-rex yang diberi nama "Stan", yang ditaruh dihalaman kantor Google. Dapat dibayangkan betapa  menyenangkannya menjadi bagian dari Google, karena hidup dalam lingkungan kantor Google pastinya akan jauh dari kejenuhan.

Bioremediasi

09.58 0 Comments A+ a-


BIOREMEDIASI


Bioremediasi adalah suatu proses untuk perbaikkan atau pemulihan lingkungan yang tercemar menggunakan makhluk hidup sejenis mikroorganisme.
Macam-macam bioremediasi :
1.      Biostimulasi
2.      Bioaugmentasi
3.      Bioremediasi Intrinsik

1. Biostimulasi
Suatu proses bioremediasi dengan cara menambahkan nutrisi dan oksigen dalam bentuk cairan atau gas ke dalam tanah atau air yang tercemar untuk memperkuat pertumbuhan dan aktivitas bakteri remediasi yang sudah ada didalam tanah atau air yang tercemar sebelumnya.

2. Bioaugmentasi
Suatu proses bioremediasi dengan cara mengisolasi bakteri remediasi dari tanah atau air yang tercemar untuk dibiakkan di laboratorium, kemudian hasil biakkan itu dikembalikan lagi ketempat semula (tanah atau air yang tercemar).

3. Bioremediasi Intrinsik
Suatu proses bioremediasi yang memang terjadi secara alami tanpa bantuan manusia, hal itu disebabkan oleh keadaan bakteri remediasi didalam tanah atau air yang tercemar berada dalam keadaan yang baik.

Alat Bioreaktor

Selasa, 29 Januari 2013

Mendengarkan Orang Tua dengan Hati

Pada saat masih anak-anak dia sangat bergantung pada orang tuanya. Setelah berpuluh-puluh tahun berlalu, orang tua yang kita kagumi itu sekarang sudah menjadi orang tua atau orang yang lanjut usia.

Segala kecakapan orang tua yang dulu sangat dikagumi anak-anaknya pun menghilang seiring bertambahnya usia, sehingga menyebabkan orang tua sering frustasi. Inilah saatnya kita untuk berganti merawat orang tua yang sejak dulu telah merrawat kita. Bisa dimulai dengan cara sederhana yakni dengan mendengarkannya.

Menurut Carolyn S. Wilken, seorang profesor pada Departement of Family, Youth, and Community Sciences, Institute of Food and Agricultural Sciences, University of Florida, sebagaimana dilansir fosterfollnews.com, ada kiat untuk berbicara dengan orang tua, sebagai berikut:

1. Stop
Saat melakukan pembicaraan dengan orang tua, apalagi jika topik yang dibicarakan penting, usahakan untuk fokus dan tidak sembari mengerjakan pekerjaan lain. Pendengaran orang tua yang sudah menurun bisa membuat orang tua salah tangkap, karena pada saat kamu sibuk dengan kegiatan lain, suara yang keluar dari mulut kamu seperti melayang kemana-mana.

2. Lihat
Menatap orang tua saat kamu berbicara dengannya menunjukkan bahwa kamu menaruh perhatian pada hal yang menjadi pembicaraan dan kamu peduli dengan apa yang beliau katakan. Selain itu, orang tua pun akan melihat mulut lawan bicaranya untuk "mendengarkan", karena itu usahakanlah untuk tidak makan atau minum saat berbicara dengan orang tua.

3. Dengar
Mendengarkan yang dimaksud Wilken disini lebih dari sekedar mendengarkan melalui telinga. "Dengarkan tak hanya kata-kata, coba mendengarkan pesan-pesan yang tidak terucapkan (tersirat). Apa yang coba dikatakan orang tua dengan bahasa tubuhnya dan nada bicaranya. Apakah marah, sedih, takut, atau gembira" kata Wilken. Jadi, inti yang dimaksud adalah mendengarkan dengan telinga, mata, pikiran, dan hati.

Semoga Bermanfaat :)

Bagaimana Cara Meningkatkan Kepercayaan Diri?

Percaya diri merupakan modal semangat untuk melakukan semua aktivitas sehari-hari, sayangnya tidak sedikit orang yang pernah mengalami krisis percaya diri, bahkan terkadang krisis percaya diri itu muncul disaat-saat yang urgent, mungkin lebih tepatnya nervous. Berikut beberapa tips saya untuk mencegah krisis rasa percaya diri i-tuners:

1.  Jadi diri sendiri
Be your self! That's the first thing you should do. Setiap manusia itu berbeda, dan perbedaan itulah yang unik. Anggaplah bahwa menjadi pribadi yang berbeda itu indah tanpa harus terus mengikuti semua trend yang ada. Kalaupun menurut kamu itu perlu dilakukan, usahakan untuk menambahkan sedikit kreasi. Jika ada orang yang berfikir  kita aneh karena tidak sama dengan orang kebanyakan, sebenarnya dia adalah orang yang iri pada kita. Dia iri pada kita karena kita masih bisa tetap percaya diri dengan style kita sendiri tanpa mengikuti style orang kebanyakan. Kamu spesial J

2. Jauhi rasa iri yang berlebihan
Pada dasarnya setiap manusia pasti pernah iri terhadap orang lain yang mungkin lebih baik dari dirinya, hal itu wajar saja terjadi tapi mungkin jangan terlalu berlebihan. Boleh saja iri, tapi jadikanlah iri itu menjadi sebuah motivasi untuk kita “dia aja bisa, kenapa kita nggak?” bukan untuk dijadikan celah menjatuhkan karena kita kalah saing. Talk Less Do More, jangan banyak bicara tapi tunjukkan saja kalau kita mampu menjadi yang lebih baik.

3. Tingkatkan kreativitas
Kreativitas akan membawa kita pada kebebasan, walaupun kata bebas memang sedikit riskan untuk dibicarakan. Kata bebas disini adalah kebebasan untuk berekspresi namun masih berada didalam koridor moral. Kamu pasti mempunyai pemikiran sendiri, jangan pernah takut untuk mengutarakannya. Siapa tahu pemikiran kamu itu berbeda dengan pemikiran teman-temanmu yang pada akhirnya mereka akan menganggap itu sebagai suatu cara alternatif praktis yang memang patut dicoba, ketika hal itu terjadi maka kamu akan merrasakan percaya diri dalam dirimu akan bertambah. Saya sering mengalaminya J

4.  Perbanyak ibadah
Sangat penting untuk mendekatkan diri dengan Tuhan setiap saat, tidak hanya disaat kamu rapuh atau krisis percaya diri. Jika kamu pernah bertanya-tanya didalam hati “benarkah aku melakukan hal ini?” itu artinya kamu sedang berdiskusi dengan hati nuranimu dimana Tuhan berada disana. Ketika kamu dapat jawabannya, maka niscaya itulah yang terbaik untuk kamu lakukan. Tapi ingat, Dalam masalah hati nurani, pikiran pertamalah yang terbaik, namun dalam masalah kebijakan pemikiran yang terakhirlah yang terbaik.” ~ Robert Hall

5.  Perluas wawasan
Jika kita memiliki wawasan luas, maka kita tidak akan merasa minder atau krisis percaya diri. Jadilah seseorang yang cerdas, namun rendah hati. Jangan terlalu menunjukkan bahwa kita bisa, kendalikan keadaan dan tahu waktu yang tepat untuk menunjukan siapa diri kita. Perhitungkan kapan kita harus serius dan kapan kita bisa humoris, itu semua perlu untuk membangun stigma orang lain terhadap diri kita yang nantinya akan meningkatkan rasa percaya diri.

Semoga bermanfaat :)

Minggu, 27 Januari 2013

Cara Mudah Memasang Iklan di Blog Kamu. GRATIS!!

Mau mendapatkan uang dari iklan di blog i-tuners? Tapi bingung cara untuk menampilkannya? I'll show you one simple way, right now. Check it out :)

1. First, you must have an account on AdsenseCamp.com
Semua berawal dari situs ini, situs ini akan memberikan kita kemudahan untuk menampilkan iklan di blog kita, mulai dari iklan pendidikan, kecantikan, sampai properties ada semua disini, dan gratis daftar jadi membernya lho... Selain itu, kita akan dibayar dengan setiap klik-an pengunjung pada iklan kita. Clik here for begin your regristation :) Pilih Create Publisher Account


2. Isi semua daftar yang nantinya akan tertera disana. Ingat isi dengan baik, karena tidak bisa diedit lagi jika kamu sudah submit. Kalau sudah yakin, checklist "saya setuju ...." and than Klik NEXT


3. Setelah itu kamu akan mendapatkan balasan bahwa AdsenseCamp.com telah mengirim verifikasi ke email kamu, check your email now :) Klik link yang ditunjukkan official

4. Setelah kamu klik link nya, kamu akan kembali ke situs AdsenseCamp.com. Silakan kamu isi data username and password kamu.


5. Kemudian Klik Publisher lalu pilih Manage Chanel. Klik Tambah chanel.


6. And than, kamu pilih lagi Pasang Script Iklan di menu bar atas, pilih deh ukuran iklan yang i-tuners mau. Klik Pilih Tempelate Iklan ini >>



7. Copy kode html nya, buka blog kamu, tambahkan HTML/Javascript, dan paste. Finally, you'll see the ads already installed on your blog. Sangat mudah bukan? :)

Kalau bermanfaat, ditinggal komentarnya boleh :)

Revolusi Hijau


Revolusi Hijau yaitu usaha pengembangan sektor pertanian untuk meningkatkan produksi pangan, mengubah pertanian sederhana menjadi pertanian modern dengan menggunakan teknologi lebih maju dan modern. Di Indonesia revolusi hijau dimulai sejak tahun 1950-an.

Ada empat pilar penting revolusi hijau :
1.      Penyediaan air dalam sistem irigasi
2.      Pemakaian pupuk secara optimal
3.      Penggunaan pestisida sesuai dengan tingkat organisme penggunaan
4.      Penggunaan varietas unggul sebagai bahan tanaman berkualitas.

Panca usaha tani, antara lain :
1.      Teknik pengolahann lahan
2.      Penampungan Irigasi
3.      Pemupukkan
4.      Pemberantasan Hama
5.      Penggunaan Bibit Unggul

Dampak Revolusi Hijau:
Positif
1.      Perbaikan lahan pertanian menjadi lebih baik
2.      Hasil produksi pangan meningkat dengan mutu yang baik pula.
3.      Meningkatkan sumber daya manusia dalam hal kemampuan dalam bertani.
Negatif
1.      Penurunan keanekaragaman hayati
2.      Pestisida yang digunakan menimbulkan pencemaran dan resisten terhadap hama
3.      Ketergantungan pupuk
4.      Penurunan kadar zat lain dalam tanah pertanian (Protein, Karbohidrat)

Keunikkan Google


1. Google Doodle yang Pertama
Di homepage Google terpampang gambar Google yang sangat besar sehingga orang yang mengunjunginya menjadi tidak asing dengannya. Tapi sebenarnya, Google Doodle dibuat dengan pesan "Out of Office". Ya, Brin dan Page setiap pergi ke Burning Man Festival pada akhir pekan, logo itu dipasang di home page untuk menandakan bahwa tidak ada teknisi (lagi libur).

2. Angka Google IPO
Google memiliki nilai $2.718.281.828. Apa yang unik. Angka itu adalah angka 10 digit pertama dari matematika konstan, yaitu "e".

3. Tempat Penyimpanan Google Pertama dari Lego
Tempat penyimpanan data yang dimiliki Google pertama kali terbuat dari LEGO, yang memiliki kapasitas penyimpanan sebesar 40 GB (lebih kecil dari iPod Modern).

4. Tweet Pertama Google
Tweet pertama Google dikirim pada bulan Februari 2009, yang berisi “I’m 01100110 01100101 01100101 01101100 01101001 01101110 01100111 00100000 01101100 01110101 01100011 01101011 01111001 00001010.” Bagi kamu yang tidak mengerti bilangan biner, arti dari bilangan ini adalah "I'm Feeling Lucky".

5. Google Menyewa Kambing
Google sengaja menyewa kambing-kambing dari California Grazing untuk mengurangi rumput-rumput yang ada di kantor Google. Google sengaja menyewa kambing-kambing ini karena menurut mereka kambing lebih ramah lingkungan dibanding dengan mesin pemotong  rumput. Ini bukon humor.

6. Google Berpengaruh Pada Bahasa
Tahun 2006, Meriam Webster dan Oxford English Dictionary memasukan "Google" ke dalam kosakata yang ada dalam kamus mereka.

7. Google Perusahaan Pecinta Anjing
Google adalah perusahaan yang sangat dekat dengan anjing, karena setiap karyawannya diperbolehkan membawa anjing ke kantor Google. Tapi maaf aku belum dapat fotonya.

8. "Swedish Fish" Snack Resmi Pertama di Google
February, 1999, permen karet "Swedish Fish" menjadi snack yang diorder pertama untuk dinikmati di kantor Google.Google adalah industri yang memberikan karyawannya minuman dan snack secara gratis. Bukan hanya itu saja, Google memberikan makan sebanyak 3 kali sehari kepada karyawannya, dan selama musim panas karyawan Google dapat menikmati BBQ yang ada di kantor Google. Tetapi jika anda bekerja sebagai karyawannya, anda tidak perlu kuatir jika anda takut gemuk. karena Google memiliki Google Gym.

9. Logo Google Tidak Berada di Tengah Sampai 2001
Logo yang dimiliki Google tidak berada ditengah sampai pada 31 Maret 2001. Sebelumnya logo Google tersebut ada di posisi rata kiri, tidak beda jauh seperti logo yang dimiliki Yahoo.

10. Google Punya Dinosaurus di Kantornya
Kayaknya ini yang paling aneh. Untuk menghilangkan kejenuhan yang ada di kantor, Google sepertinya tidak berhenti membuat sesuatu yang unik di kantornya. Jika anda masuk ke dalam kantor Google, maka anda akan menemukan sebuah tulang dinosaurus berjenis T-rex yang diberi nama "Stan", yang ditaruh dihalaman kantor Google. Dapat dibayangkan betapa  menyenangkannya menjadi bagian dari Google, karena hidup dalam lingkungan kantor Google pastinya akan jauh dari kejenuhan.

Bioremediasi


BIOREMEDIASI


Bioremediasi adalah suatu proses untuk perbaikkan atau pemulihan lingkungan yang tercemar menggunakan makhluk hidup sejenis mikroorganisme.
Macam-macam bioremediasi :
1.      Biostimulasi
2.      Bioaugmentasi
3.      Bioremediasi Intrinsik

1. Biostimulasi
Suatu proses bioremediasi dengan cara menambahkan nutrisi dan oksigen dalam bentuk cairan atau gas ke dalam tanah atau air yang tercemar untuk memperkuat pertumbuhan dan aktivitas bakteri remediasi yang sudah ada didalam tanah atau air yang tercemar sebelumnya.

2. Bioaugmentasi
Suatu proses bioremediasi dengan cara mengisolasi bakteri remediasi dari tanah atau air yang tercemar untuk dibiakkan di laboratorium, kemudian hasil biakkan itu dikembalikan lagi ketempat semula (tanah atau air yang tercemar).

3. Bioremediasi Intrinsik
Suatu proses bioremediasi yang memang terjadi secara alami tanpa bantuan manusia, hal itu disebabkan oleh keadaan bakteri remediasi didalam tanah atau air yang tercemar berada dalam keadaan yang baik.

Alat Bioreaktor